Formas Pertanyakan Penanganan Kasus PSR, Desak Kejati Aceh Turun Tangan
DaerahAceh Singkil — Forum Mahasiswa Aceh Singkil (Formas) mempertanyakan kinerja Kejaksaan Negeri (Kejari) Aceh Singkil dalam menangani dugaan tindak pidana korupsi Program Peremajaan Sawit Rakyat (PSR). Penanganan kasus tersebut dinilai belum transparan dan belum memberikan kepastian hukum kepada publik. Ketua Formas, Ahmad Fadil Lauser Melayu, mengatakan hingga saat ini belum terlihat perkembangan signifikan dalam penanganan […]
Terkini
Sudah ditampilkan semua
Tutup
